Category Archives : Feed


Menyiapkan Feed Agregat Berita

Ada kalanya kamu tertarik untuk membaca berita-berita terbaru dari situs-situs favoritmu. Kamu bisa mengagregasi feed dari berbagai situs berita/blog dengan Yahoo Pipes sebagai sebuah feed agregat baru. Dengan begini kamu tidak perlu mengunjungi tiap situs satu demi satu. Feed agregat yang kamu siapkan juga dapat diakses dari berbagai tempat dengan agregator apapun. Artikel ini akan menunjukkan bagaimana mengagregasi feed menjadi satu feed agregat baru hingga memasangnya di blog agar lebih mudah ditemukan. :)

(more…)


Alur Yahoo Pipes Retweeting

 

 

Pada postingan sebelumnya, kita menyiapkan twitter bot dengan memanfaatkan yahoo pipes. Namun, yahoo pipes belum kita elaborasi lebih dalam karena cukup rumit penjelasan alurnya. Kali ini, kita akan lihat bagaimana bot twitter itu bekerja. :)

(more…)