Tag Archives : interest


Catatan Akuntansi Keuangan Lanjutan II: Indirect & Mutual Holding, Teori Konsolidasi, Joint Venture

Memasuki semester akhir, sebuah semester yang sangat menunjukkan paradoks anak STAN. Semester ini adalah semester di mana kita sering mengeluh karena merasa menganggur padahal tugasnya banyak yang belum dikerjakan. Sering juga mengeluh karena terlalu banyak tugas padahal masuk kuliah aja jarang-jarang. -.-a

Jarang-jarang karena mata kuliah juga hanya ada 4, Akuntansi Keuangan Lanjutan II, Audit Keuangan Sektor Pemerintah, Audit Kinerja Sektor Pemerintah, dan Kapita Selekta Pengembangan Kepribadian. Akuntansi Keuangan Lanjutan mendadak menjadi favorit anak kelas, setelah sebelumnya menjadi yang paling suram. ._.

Sekelumit catatan!

(more…)


Skedul Amortisasi Leasing Karbitan dengan Kalkulator Scientific

Salah satu perhitungan yang diperkirakan akan menjadi momok besar dalam mata kuliah Akuntansi Keuangan Menengah II adalah pembuatan skedul amortisasi leasing. Sebenarnya membuat skedul amortisasi leasing bukanlah hal yang sulit dan memusingkan… … … kalau kita menggunakan spreadsheet xD Namun sayang sekali bahwa saat ujian biasanya kita dilarang membawa laptop, hanya boleh membawa kalkulator :(

Pada suatu malam setelah beberapa jam iseng utak-atik kalkulator Casio saya dan Microsoft Excel, saat mengerjakan tugas AKM dari dosen, saya merasa seperti semacam tercerahkan, merasa oon seoon-oonnya sekian lama tidak menyadari hal ini: kalkulator saya awesome! Bukan, dia bukan kalkulator ajaib yang dikasih sama Doraemon, dia cuma CASIO fx-82ES -,-* Yak betapa gak ribetnya bikin skedul amortisasi menggunakan kalkulator scientific ini, itu aja maksud saya :”3 Mau tahu caranyaaaa? Baca deh!

(more…)


Pengantar Pasar Modal Syariah

IDX

Sumber Gambar: matanews.com

Keuangan syariah sering dipandang sebagai topik yang eksklusif bagi muslim. Padahal sebenarnya tidak demikian. Keuangan syariah adalah topik muamalah, yang terbuka bagi muslim maupun nonmuslim. Muamalah adalah urusan yang bersifat inklusif. Siapapun dapat mempelajari dan mempraktikkan keuangan syariah, tak peduli apapun kepercayaannya. Salah satu subtopik dalam keuangan syariah adalah mengenai pasar modal syariah.

Adanya pasar modal syariah barangkali menimbulkan tanda tanya. Karena selama ini keuangan dan perekonomian syariah lekat dengan sektor riil. Padahal pasar modal adalah sektor keuangan. Pasar sektor riil adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli komoditas. Sedangkan pasar sektor keuangan adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli uang atau investor dan emiten sekuritas. Sebagai pengantar menuju pasar modal syariah, pada Sabtu, 9 Juni 2012 SAFF STAN menggelar seminar Pasar Modal Syariah di I101-I102 Kampus STAN, dan saya ikut jadi peserta seminar :”3. Berikut ini adalah sedikit catatan dari seminar tersebut.

(more…)